Passing Grade Universitas Tanjungpura (UNTAN) 2020/2021
Passing Grade UNTAN – Hello para pembaca rumpunnews.com, kali ini kita akan membahas masih seputar kampus, kita akan membahas mengenai Passing grade untuk kamu yang tinggal di pontianak, sebagai pilhan anda masuk ke PTN, pada artikel sebelumnya kita telah membahas Passing Grade UNM Makasar, kali ini kita akan membahas salah satu kampus Universitas Tanjungpura (UNTAN), oke mari langsung aja kita simak artikel ulasan lengkapnya di bawah ini :
Sejarah UNTAN
Daftar isi
Sejarah kampus Universitas Tanjungpura. Hanya beberapa tahun setelah kemerdekaan Indonesia, tepatnya pada 20 Mei 1959, di Pontianak, sebuah universitas swasta bernama Universitas Nasional Daja. Universitas Nasional Daja pada waktu itu memiliki dua fakultas, yaitu Fakultas Hukum dan Fakultas Administrasi Perdagangan.
Seiring dengan perkembangan situasi politik, universitas ini akhirnya diresmikan sebagai universitas negeri pada 20 Mei 1963, sesuai dengan Surat Keputusan nomor 53 dari PTIP. Sejak dibuka, Universitas Nasional Daja telah berganti nama menjadi Universitas Negeri Pontianak. Perubahan ini juga ditandai dengan berdirinya dua fakultas baru, yaitu Fakultas Pertanian dan Fakultas Teknik; Juga perubahan nama Fakultas Perdagangan menjadi Fakultas Ekonomi.
Selain itu, nama Universitas Negeri Pontianak diubah kembali menjadi Universitas Dwikora berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 278 tahun 1965 tahun 1965, pada tanggal 14 September 1965. Tak lama kemudian, dengan dikeluarkannya surat keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 171 pada tahun 1961 pada 15 Agustus 1967. Universitas Dwikora menjadi Universitas Tanjungpura sampai sekarang.
Alamat UNTAN
Jalanl Prof .Dr.H.Hadari Nawawi / Jendral Ahmad Yani, Pontianak – Kalimantan Barat (78124)
Akreditasi UNTAN
Untuk Akreditasi berbagai program studi yang berada di Universitas Tanjungpura seperti tersebut di atas sudah terakreditasi semuanya bahkan banyak program studi yang telah terakreditasi A dan B dan sebagian lagi terakreditasi C. Akreditasi ini dilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).
Setelah akreditasi kampus, klasifikasi kampus secara nasional juga mempertimbangkan Anda dan orang tua Anda. Selain dianggap kampus negara terbaik di Kalimantan Barat, secara nasional, Universitas Tanjungpura berada di peringkat ke-56 dalam versi 4ICU yang dirilis pada Juli 2016.
Passing Grade UNTAN 2020/2021 Terbaru
Passing Grade SAINTEK UNTAN ( Universitas Tanjungpura )
Program Studi | Passing Grade |
Sosial Ekonomi Pertanian (Agribisnis) | (25.31%) |
Teknik Sipil | (29.1%) |
Teknik Elektro | (29.2%) |
Teknik Arsitektur | (28.2%) |
Teknik Informatika | (34.1%) |
Teknik Industri | (30.2%) |
Teknik Lingkungan | (29.7%) |
Pendidikan Matematika | (28.9%) |
Pendidikan Biologi | (26.9%) |
Pendidikan Fisika | (23.6%) |
Pendidikan Kimia | (25.7%) |
Matematika | (23.9%) |
Fisika | (20.2%) |
Kimia | (22.6%) |
Biologi | (23.4%) |
Pendidikan Dokter | (42.9%) |
Farmasi | (38.1%) |
Sistem Komputer | (33.4%) |
Agroteknologi | (21.9%) |
Kehutanan | (20.1%) |
Keperawatan | (28.7%) |
Passing Grade SOSHUM UNTAN ( Universitas Tanjungpura )
Program Studi | Passing Grade |
Ilmu Hukum | (30.8%) |
Ekonomi Pembanguan | (29.4%) |
Manajemen | (29.8%) |
Akuntansi | (33.9%) |
Ilmu Administrasi Negara | (28.7%) |
Ilmu Sosiatri/Pem. Masyarakat | (23.3%) |
Pendidikan Bahasa Inggris | (27.6%) |
Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia & Daerah | (27.1%) |
Pendidikan Ekonomi | (26.9%) |
Pendidikan Sosiologi | (24.5%) |
Pendidikan Guru – Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) | (24.3%) |
Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi | (22.9%) |
Pendidikan Seni tari dan Musik | (20.7%) |
Ilmu Politik | (21.1%) |
Sosiologi | (20.6%) |
Pendidikan Bahasa Mandarin | (20.2%) |
Manajemen (kelas Internasional) | (25.4%) |
Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) | (26.7%) |
Pendidikan Bimbingan Konseling | (23.1%) |
Akuntansi (Kelas Internasional) | (29.2%) |
Demikianlah artikel tentang Terbaru! Passing Grade Universitas Tanjungpura (UNTAN) 2020/2021 : Fakultas dan Jurusannya Semoga artikel ini bisa membantu para pembaca rumpunnews.com sampai bertemu lagi di artikel selanjutnya.
Baca Juga :